Tujuan Instruksional Umum (TIU) : "Mahasiswa diharapkan dapat memahami Dasar-dasar Pengelolaan Sistem Informasi dan menerapkannya dalam pembangunan Sistem Informasi Manajemen Berbasis Komputer".
Tujuan Instruksional Khusus (TIK) : "Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan tentang :
- Konsep pemberdayaan aset informasi pada organisasi (bisnis)
- Konsep dasar Sistem, Informasi, dan Sistem Teknologi Informasi
- Komponen-komponen Sistem Informasi : Inputware, Technoware (Hardware dan Software), Brainware/ Humanware/Wetware, Organiware, dan Infoware.